Pada tahun 1938, Jerman menganeksasi sebagian wilayah Cekoslovakia, dengan alasan untuk menghindari perang. Aneksasi ini dilakukan di perjanjian Munich. Namun pada akhirnya Jerman tetap menyerang negara-negara tetangganya sehingga terjadilah perang dunia 2.

Perbandingan antara wilayah Ukraina yang diklaim oleh Rusia pada tahun 2022 dan wilayah Cekoslovakia yang diklaim oleh Jerman pada tahun 1938
Sumber dari diskusi di twitter: https://x.com/terjehelland/status/1800266374369132889/photo/1